Selasa 08/03/16
PIN adalah merupakan suatu program pemerintah RI yang pelaksanaannya dimulai dari tanggal 08-03-2016 sampai dengan tanggal 15-03-2016 secara serentak di gelar di seluruh kota, dimana PIN adalah suatu pemberian imunisasi tambahan polio kepada balita tanpa memandang status imunisasi polio sebelumnya, adapun pemberian imunisasi Polio yang di programkan oleh pemerintah untuk mencegah penularan penyakit pada susunan saraf pusat yang disebabkan oleh virus Polio, sehubungan dengan adanya PIN secara serentak di NKRI maka pada hari ini pukul 09.00 seluruh anggota Babinsa koramil 1809/BB kodim 0618/BS melaksanakan pendampingan pelayanan PIN di tiap tiap Pos PIN di kelurahan nya masing-masing.
Adapun pelaksanaan PIN yang dilaksanakan diseluruh wilayah koramil 1809/BB selesai pukul 12.00 WIB hampir rata-rata melebihi target sampai 146% seperti kelurahan cijawura target 1623 peserta dan pencapaian 2367 anak demikian semua kehiatan PIN berjalan aman dan tertib Selesai (Batuud 09)
Jalan Bangka No. 2 Bandung Telp. (022) 4203294 Fax. (022) 4203753 e-mail : kodim0618@yahoo.co.id / kodim0618@gmail.com twitter : @kodim0618bs
Tuesday, March 8, 2016
Seluruh anggota Babinsa Koramil 1809/BB melaksanakan pendampingan pelayanan PIN di wilayah Binaan masing-masing.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment