Lambang Kodim 0618/BS Kota Bandung

Lambang Kodim 0618/BS Kota Bandung
Powered By Blogger

Monday, March 14, 2016

Koramil 1812/Bandung Wetan mendukung penuh pelaksanaan kegiatan louncing relokasi PKL jln Purnawarman

Senin 14/03/16
Kemacetan lalu lintas di Kota Bandung adalah salah satu permasalahan yang sedang dihadapi pemerintah ,selain bertambahnya jumlah pemilik kendaraan setiap tahun mengalami peningkatan ada beberapa masalah lain yang juga menjadi salah satu penyebab kemacetan terjadi kemacetan di Kota Bandung yaitu permalahan PKL (pedagang kaki lima) , PKL ini sering memanfaatkan jalan-jalan trotoar dijadikan sebagai tempat jualan , trotoar disiapkan harusnya untuk para pejalan kaki, akan tetapi sudah dikuasi oleh para pedagang PKL, sehingga mengakibatkan pejalan kaki harus melewati jalan raya apabila ingin melewati tempat tersebut, kondisi inilah yang bisa membuat kemacetan jalan. Dalam rangka mengatasi kemacetan kota Bandung Koramil 1812/Bandung Wetan mendukung semua langkah yang diambil Pemkot Bandung.
Danramil 1812 /Bandung Wetan dan Babinsa Kelurahan Babakan Ciamis beserta seluruh anggota Koramil 1812 BW pada hari senin Tgl 14 maret 2016 pkl. 12.00 Wib. Bertempat di sepanjang Jl. Purnawarman membantu kegiatan relokasi PKL, adapun kegiatan loncing relokasi PKL tersebut dibuka oleh Walikota Bandung dan dihadiri oleh Dandim 0618/BS , dalam kegiatan ini PKL yang sebelumnya mangkal atau berjualan di sepanjang trotoar Jl Purnawarman direlokasi ke tempat parkir BEC kegiatan relokasi berjalan lancar tampa ada perlawanan dari pihak PKL. Gat s/d Pkl. 13.35 dalam keadaan aman dan tertib demikian lap giat Koramil 1812, 


No comments:

Post a Comment