Sabtu 27/02/16
Dalam usaha pemeliharaan dan pemberdayaan cagar alam yang masih tersisa dikota Bandung yaitu Cagar alam Kampung Wisata Belekok yang berlokasi di Rancabayawak RT/RW 02/02 kelurahan cisaranten kidul kecamatan gedebage dimana pada hari ini pukul 16.00 WIB Babinsa Cisaranten Kidul Pelda Mulyadi menghadiri acara "Ngawangkong soal Belekok" bersama Alumnus ITB era-80-an dimana acara tersebut dihadiri oleh ± 55 orang antara lain :
1. Mantan Wakil Walikota Bandung bpk Ayi Vivananda
2. LPM kecamatan bpk Dadang
3. RW 02 Rancabayawak bpk Ujang Safaat
4. Hadirin lainnya 52 orang
dalam pembahasan acara tersebut bpk Ayi Vivananda mengatakan bahwa wisata belekok sudah tidak ada lagi selain disini maka perlu kita melestarikan dan menjaganya.
kegiatan acara ngwangkong soal belekok selesai pukul 18.00 WIB dilanjutkan sholat maghrib berjamaah dan berjalan dengan tertib dan aman. selesai (Batuud 09)
Jalan Bangka No. 2 Bandung Telp. (022) 4203294 Fax. (022) 4203753 e-mail : kodim0618@yahoo.co.id / kodim0618@gmail.com twitter : @kodim0618bs
Saturday, February 27, 2016
Cagar Alam : Pelda Mulyadi Koramil 1805/menghadiri acara "Ngawangkong soal Belekok" bersama Alumnus ITB era-80-an
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment